Fimela.com, Jakarta Setrika uap Steam Q bisa jadi pilihan buat kita yang selalu ingin tampil rapi, tetapi tidak punya banyak waktu untuk menyetrika. Dengan desain yang mungil dan ringan, kita bahkan bisa merapikan pakaian di mana pun.
Kalau kita penasaran dan ingin mengetahui lebih lanjut tentang produk laris ini, berikut adalah 4 keunggulan setrika uap Steam Q yang bisa dipertimbangkan.
1. Dapat Digunakan di Mana Saja
Ukuran setrika uap Steam Q hanya 35cm x 8cm x 7,5cm. Kita bisa menyimpannya di mana pun, termasuk di mobil, dan menggunakannya pada waktu-waktu sempit yang kita miliki. Jadi, walaupun terburu-buru, kita tetap bisa tampil serapi yang kita inginkan.
Advertisement
2. Bukan Cuma untuk Pakaian
Setrika uap Steam Q dilengkapi dengan sliding coating hotplate yang ramah-bahan sehingga dapat digunakan tidak hanya untuk merapikan pakaian. Namun juga boneka, sprei, tirai, karpet, dan sebagainya.
3. Berteknologi Mutakhir
Dibuat dengan teknologi mutakhir bersistem injeksi freestyle uap, produk ini dapat merapikan dengan maksimal. Tabung 100ml-nya pun dilengkapi dengan molid solid system yang meminilisir tetesan air ketika alat digunakan. Uapnya pun tidak membuat basah.
4. Bisa Menguatkan Serat Kain
Apa kekhawatiran kita saat menyetrika? Bahan yang rusak, atau lengketnya alat saat ditekan terlalu lama? Keduanya tidak terjadi saat kita menggunakan setrika uap Steam Q. Bahkan, produk ini dapat menguatkan sambungan serat fiber dengan uapnya.
Demikianlah 4 keunggulan setrika uap Steam Q yang bisa kita pertimbangkan. Jika sampai saat ini kita tertarik, tetapi khawatir soal harga, tenang saja. Sampai 16 April 2017, kita bisa memilikinya dengan diskon 28%+Rp100.000 di OSHOP.
Selama periode promo WOW Double Discount tersebut, produk laris dari OSHOP ini dibanderol hanya Rp599.000,- dari harga sebenarnya Rp980.000,-. Silakan klik di sini untuk melakukan pembelian. Kita pun bisa mengecek produk-produk promo lainnya di sini.
(Adv)