Fimela.com, Jakarta Tina Toon menjadi salah satu artis yang terjun ke dunia politik. Baginya politik merupakan passion yang seru dan menyenangkan. Yuk ikut ngobrol seru Bersama Tina Toon dalam Fame Story berikut ini!
Entertainment
Tina Toon Bercerita Tentang Kesibukan Barunya Dan Kecintaannya Terhadap Dunia Politik
Menjadi public figure dan juga politisi adalah dua passion Tina Toon yang memiliki keseruan masing-masing. Ia pun bercerita tentang kesibukannya sebagai istri yang memiliki peran tak kalah penting.