Fimela.com, Jakarta Pada perhelatan Festival Film Indonesia (FFI) kemarin, Tara Basro begitu mencuri perhatian berkat penampilan yang begitu memesona. Sosok kelahiran 11 Juni 1990 itu memang dikenal sebagai sosok yang multitalenta. Tak hanya sebagai model, tapi Tara Basro pun sangat brilian dalam memerankan karakter dalam film-film yang ia mainkan. Namun sebelum sampai pada titik seperti, tentu ada perjuangan dan fakta-fakta yang menarik untuk dikulik dari wanita yang juga masuk menjadi nominee Woman of the Year Fimela Awards 2022. Selengkapnya simak dalam Fimela Daydream edisi kali ini yuk.
Entertainment
Andai aku adalah Tara Basro, fakta seperti apa saja yang akan aku miliki?
Tara Basro dikenal sebagai sosok multitalenta. Tak hanya dikenal berkat peran brilian yang ia mainkan dalam film-filmnya, sosok kelahiran 11 Juni 1990 itu pun dikenal sebagai model dan influencer yang inspiratif. Namun ada beragam fakta menarik tentang seorang Tara Basro, selengkapnya simak dalam vi