Sukses

Entertainment

Tak Ingin Lepas dari Baby Ameena, Krisdayanti Akui Dimabuk Cucu

Fimela.com, Jakarta Perasaan bahagia begitu memenuhi hati Krisdayanti, di mana kehadiran baby Ameena telah membawa perasaan cinta baru untuknya.

Krisdayanti pun menyebut dirinya dimabuk cucu yang membuatnya ingin selalu bersama Ameena. Lewat media sosial, Krisdayanti pun banyak membagikan potret dirinya bersama sang cucu. Berikut deretan potretnya.

Menjadi seorang nenek, Krisdayanti memiliki panggilan khusus yaitu Gemmi.

Lewat media sosial Krisdayanti banyak membangikan momen dirinya bersama Ameena.

Kebahagiaan pun selalu terlihat di wajah Krisdayanti saat bersama Ameena.

Istri Raul Lemos itu bahkan mengaku tengah dimabuk cucu dan ingin selalu bersama Ameena.

Potret Krisdayanti bersama Ameena yang dibagikan di media sosial pun turut menularkan bahagia untuk netizen.

Follow Official WhatsApp Channel Fimela.com untuk mendapatkan artikel-artikel terkini di sini.

Loading