Fimela.com, Jakarta Mikha Tambayong akhirnya lulus dari salah satu universitas terbaik di dunia, Harvard University. Kabar bahagia ini disampaikan bintang sinetron Kepompong itu di Instagram. Mikha mempersembahkan gelar S2-nya untuk mendiang sang mama. Simak info lengkapnya di video di atas!