1/10
“Bismillah saya siap maju dalam Pilkada Tangerang Selatan. Saya melihat Pilkada ini sangat menantang, makanya saya siap untuk berkompetisi,” ujar Ramzi saat ditemui di kawasan Situ Gintung, Ciputat, Tangerang Selatan, Kamis (6/8/2020) seperti dilansir dari Liputan6. (dok. Liputan6)