Sukses

Entertainment

5 Alasan Cinta Laura Terima Tawaran Main Film Radity Dika, Target

Fimela.com, Jakarta Film Target yang ikut dibintangi Cinta Laura bakal tayang saat momen Lebaran 2018. Selain itu, film yang akan dirilis pada liburan Lebaran ini juga menampilkan Raditya Dika, Samuel Rizal, Abdur Arsyad, Romy Rafael, Anggika Bolsterli, Ria Ricis, Rommy Rafael dan Willy Dozan.

Seperti biasanya, Raditya Dika bertindak sebagai sutradara, penulis naskah dan pemain utama. Para penggemar banyak yang memuji Dika karena mampu mengajak Cinta Laura untuk bermain film Indonesia lagi meski sudah merintis karier di Hollywood.

Pria yang baru saja menikah dengan Annisa Azisa ini pun tak sungkan untuk membocorkan sedikit jalan cerita dari film terbarunya itu. "Film Target ini tentang sembilan orang yang diundang untuk syuting film, tapi ternyata mereka malah dijebak di sebuah gedung. Terus mereka melakukan serangkaian game untuk bisa bertahan hidup,” jelas Raditya Dika, di kawasan Menteng, Jakarta Pusat, beberapa hari lalu.

tersebut semuanya memakai baju putih. Mereka harus mengikuti sebuah permainan yang meminta bayaran nyawa kalau gagal dituntaskan. Yang menarik lagi, demi mendapatkan peran sebagai kekasih Raditya Dika, Cinta Laura rela mengorbankan salah satu pekerjaan di Hollywood, Amerika Serikat.

"Buat bermain di film ini aku mengorbankan satu job di Amerika, tapi aku merasa worth it banget karena aku percaya sama Raditya Dika. Berikut 5 alasan Cinta Laura terima tawaran main film Raditya Dika, Target.

1. Cerita Menarik

2. Tantangan

3. Suka Komedi

4. Bayaran Meningkat

5. Tunjukkan Kualitas

“I’m super excited guys. Aku udah delapan tahun nggak main film di Indonesia. I’m very very excited karena I really believe in this movie film ini bakal bener-bener disukai sama semua orang,” kata Cinta Laura di Bunga Rampai, Menteng, Jakarta Pusat beberapa waktu lalu.

Follow Official WhatsApp Channel Fimela.com untuk mendapatkan artikel-artikel terkini di sini.

Loading