Fimela.com, Jakarta Bagi penikmat musik era 90-an, pasti sudah tidak asing dengan solois asal Amerika, LeAnn Rimes. Meski akrab dengan dunia seni sejak kecil, namun ia baru terjun ke industri musik tahun 1996 dengan merilis debut album sebagai penyanyi country.
Berbekal kemampuan vokal yang apik, LeAnn Rimes mantap menjadi sorotan banyak pasang mata kala itu. Single Blue yang diambil dari debut album sukses menjadi hit country dan kian melambungkan karier LeAnn yang kala itu baru menginjak usia 13 tahun.
Advertisement
BACA JUGA
Memasuki album kedua bertajuk You Light Up My Life: Inspirational Songs tahun 1997, LeAnn Rimes kembali meraih pencapaian besar. Salah satunya adalah ketika album yang dibalut sentuhan country, pop tersebut mendapatkan sertifikat Platinum sebanyak 4 kali dari RIAA.
Album tersebut juga telah melahirkan sederet hits yang masih melegenda hingga kini. Sebut saja How Do I Live, You Light Up My Life, dan On the Side of Angels. Bahkan, single How Do I Live didaulat sebagai salah satu soundtrack dari film blockbuster, Con Air.
Yuk, kembali mengenang era 90-an bersama salah satu hits dari LeAnn Rimes, How Do I Live. Berikut ini lirik dan videonya. Selamat mendengarkan.
Advertisement
LeAnn Rimes - How Do I Live
How do I get through one night without you?
If I had to live without you
What kind of life would that be?
Â
Oh, I, I need you in my arms, need you to hold
You're my world, my heart, my soul and if you ever leave
Baby you would take away everything good in my life
And tell me now
Â
How do I live without you? I want to know
How do I breathe without you if you ever go?
How do I ever, ever survive?
How do I, how do I, oh, how do I live?
Â
Without you there'd be no sun in my sky
There would be no love in my life
There'd be no world left for me
Â
And I, baby, I don't know what I would do
I'd be lost if I lost you, if you ever leave
Baby, you would take away everything real in my life
And tell me now
Â
How do I live without you? I want to know
How do I breathe without you if you ever go?
How do I ever, ever survive?
How do I, how do I, oh, how do I live?
Â
Please, tell me, baby
How do I go on if you ever leave?
Baby, you would take away everything, I need you with me
Baby, don't you know that you're everything good in my life?
And tell me now
Â
How do I live without you? I want to know
How do I breathe without you if you ever go
How do I ever, ever survive?
How do I, how do I, oh, how do I live?
Â
How do I live without you?
How do I live without you, baby?
How do I live?