Sukses

Entertainment

4 Fakta Tentang Film Eiffel I'm In Love 2

Fimela.com, Jakarta Film Eiffel I'm In Love dibuatkan sekuelnya Eiffel I'm In Love 2 setelah 13 tahun berlalu. Bagaimana film ini akan berkembang membuat penggemarnya penasaran.

Menjadi tantangan tersendiri bagi Samuel Rizal yang dalam film ini berperan sebagai Adit. Ia pun harus mengingat kembali seperti apa karakternya di film yang pertama. Melihat lagi film terdahulu menjadi hal yang dilakukannya.

"Karena udah 13 tahun jadi nonton lagi, skripnya diulang-ulang lagi yang kedua. Cuma ya udah beda pengalaman, jadi baca skrip yang kedua ini," kata Samuel Rizal di kantor Soraya Intercine Films, kawasan Gondangdia, Jakarta Pusat, Jumat (15/9). Berikut 4 fakta tentang film Eiffel I'm In Love 2.

4 Fakta Tentang Film Eiffel I'm In Love 2.  (Digital Imaging: Nurman Abdul Hakim/Bintang.com)

4 Fakta Tentang Film Eiffel I'm In Love 2.  (Digital Imaging: Nurman Abdul Hakim/Bintang.com)

4 Fakta Tentang Film Eiffel I'm In Love 2.  (Digital Imaging: Nurman Abdul Hakim/Bintang.com)

4 Fakta Tentang Film Eiffel I'm In Love 2.  (Digital Imaging: Nurman Abdul Hakim/Bintang.com)

Dengan pengalamannya berkecimpung di dunia akting selepas 13 tahun lalu, Samuel Rizal sudah memiliki bayangan bagaimana dirinya akan berlakon dalam seri keduanya. Yang pasti, ia tetap akan menyuguhkan akting terbaiknya.

Selain beradu akting dengan Samuel Rizal, dalam film Eiffel I'm In Love 2 juga diramaikan oleh peran Tommy Kurniawan, Saphira Indah, Helmi Yahya, Hilda Arifin, dan Shakira Alatas.

Follow Official WhatsApp Channel Fimela.com untuk mendapatkan artikel-artikel terkini di sini.

Loading