Sukses

Entertainment

Ditanya Soal Ukuran, Begini Jawaban Mengejutkan Dena Rachman

Fimela.com, Jakarta Menjadi artis sejak usia belia, beberapa tahun belakangan transformasi Dena Rachman memang cukup mengejutkan. Merasa dirinya terperangkap dalam tubuh pria, akhirnya memberanikan diri mengakui pada dunia bahwa dirinya telah menjadi transgender.

Selama beberapa tahun terakhir, sosoknya pun menjadi sorotan banyak orang. Mereka ingin tahu segala hal yang berkaitan dengan bintang fenomenal ini, terkait kehidupannya sebagai transgender. 

Berbagai sisi menarik tentang Dena ini pun terungkap lewat wawancara Rapid Fire Questions yang diunggah oleh akun Visionare di Vidio.com. Dena diberi beberapa pertanyaan, di mana dia diminta memilih satu dari dua pilihan yang diajukan.

'Capri or Venice? Kendall Jenner or Gigi Hadid? Justin Bieber or George Clooney?' Itulah beberapa pertanyaan yang dilontarkan pada Dena. Namun salah satu pertanyaan yang cukup menarik adalah ketika Dena disuruh memilih antara long thin atau short thick.

Premier film Surat Kecil Untuk Tuhan (Deki Prayoga/bintang.com)

Diam sejenak untuk berpikir, akhirnya Dena memutuskan untuk tidak memilih keduanya, namun memiliki jawaban sendiri. "Thick, and long, and lasting," jawab Dena singkat. 

Sejumlah pertanyaan menarik pun dilontarkan pada Dena Rachman, terkait apakah dia memilih memilih pacar atau suami, memilih make-up tau make love, dan semuanya mendapat respon mengejutkan dari Dena.

Follow Official WhatsApp Channel Fimela.com untuk mendapatkan artikel-artikel terkini di sini.

Loading