Sukses

Entertainment

Bintang Trending Lyrics: Raisa-Isyana, BCL, Vidi Aldiano

Fimela.com, Jakarta Hari Senin mungkin jadi hari menyebalkan bagi sebagian orang. Oleh karena itu, Bintang Trending Lyrics hadir untuk membuat Seninmu lebih relax dan asyik dengan lagu-lagu terbaik.

Edisi kali ini akan mencantumkan lagu-lagu populer dari para musisi tanah air. Karya baru mereka jadi top hits dan banyak dicari lirknya di internet.

Yang paling menyita perhatian tentu saja duet Raisa dan Isyana Sarasvati di lagu Anganku Anganmu. Sejak dirilis pada 30 Maret, single ini terus diburu para pecinta musik dan penggemar kedua solois cantik tersebut.

Selain itu ada juga hits keren lain yang bakal membuat Seninmu terselamatkan. Yuk simak Bintang Trending Lyrics selengkapnya.

 

1. Raisa x Isyana Sarasvati - Anganku Anganmu

Tiada berbeda apa yang ku rasakan
Tajam menusuk tak beralasan
Kita sudah dingin hati

Dulu kita pernah saling memahami
Sekian merasa telah menyakiti
Kita telah lupa rasa

Setiap katamu cerminan hatimu
Jadikan berarti
Jangan sia-siakan waktumu tuk membenci

Satu jadikan tujuan kita
Hilangkan segala perdebatan yang sia-sia
Berlari ke arah yang sama bukan masalah
Semua punya ruang lukis yang kau mau
Karena ceritamu milikmu

Kutahu celamu tak sengaja berjiwa
Amarah dan benci beri kesempatan
Kita telah lupa rasa

Jangan sia-siakan waktumu tuk membenci

Satu jadikan tujuan kita
Hilangkan segala perdebatan yang sia-sia
Berlari ke arah yang sama bukan masalah
Semua punya ruang lukis yang kau mau
Karena ceritamu milikmu

Semua asa yang kau punya
Tak kan membatasimu
Anganku anganmu
Pasti kita kan mampu
Kita mampu

Satu jadikan tujuan kita
Hilangkan segala perdebatan yang sia-sia
Berlari ke arah yang sama bukan masalah
Semua punya ruang lukis yang kau mau
Karena ceritamu milikmu

Semua punya ruang lukis yang kau mau
Cerita memilihmu

Semua punya ruang
Anganku anganmu

2. Slank - Palalopeyank

Palalopeyank enak dikemplang
otak di pinggang, minta ditendang
palalopeyank enak dikemplang
otak di pinggang, minta ditendang

generasi kepo, muke planga-plongo
gaya orang dongok, gosok gosip mau tahu urusan orang

palalopeyank enak dikemplang
otak di pinggang, minta ditendang
palalopeyank enak dikemplang
otak di pinggang, minta ditendang

generasi alay, hidup kurang santai
jadi pada lebay, lay lay lay lay lay lay lay lay lay

3. Repvblik - Sayang Sampai Mati

Belah dada ini Lihatlah hatiku
Bila Itu bisa Yakinkanmu
Hidup dan matiku Hanya untuk cintaku
Hati takkan bisa dusta

Aku sayang sampai mati
Segenap hati ini
Rasaku membahana Getarkan jiwa

Aku sayang Sampai mati
Segenap jiwa ini
Biarlah Ku buktikan janji hatiku

Belah dada ini Lihatlah hatiku
Bila Itu bisa Yakinkanmu
Hidup dan matiku Hanya untuk cintaku
Hati takkan bisa dusta

Aku sayang sampai mati
Segenap hati ini
Rasaku membahana Getarkan jiwa

Aku sayang Sampai mati
Segenap jiwa ini
Biarlah Ku buktikan janji hatiku

Aku sayang sampai mati
Segenap hati ini
Rasaku membahana Getarkan jiwa

Aku sayang sampai mati
Segenap hati ini
Rasaku membahana Getarkan jiwa

Aku sayang sayang
Sayang Sampai mati
Biarlah Ku buktikan janji hatiku

Aku sayang
Sayang sampai mati

4. BCL - Aku Wanita

Selalu ingin bersama
Dekat dengan dia
Dan menghabiskan waktuku
Tanpa tersisa

Berharap dia terus temani aku
Hingga buat diriku tersadar

Aku wanita yang
Sedang jatuh cinta
Ingin membawanya slalu
Kedalam hidupku
Selamanya

Aku wanita yang
Sedang jatuh cinta
Kuharap dia
Merasa yang
Aku rasa

Kegelisahan datang
Tak menentu kaulah rasa itu ada
Kegundahanpun melanda
Kala dia ada ataupun tiada

Inginku
Tampak sempurna
Tanpa ada cela
Dihadapan dirinya
Oh yang kupuja

Aku wanita yang
Sedang jatuh cinta
Ingin membawanya slalu
Kedalam hidupku
Selamanya

Aku wanita yang
Sedang jatuh cinta
Kuharap dia
Merasa yang
Aku rasa

Kegelisahan datang
Tak menentu kaulah rasa itu ada
Kegundahanpun melanda
Kala dia ada ataupun tiada

Aku wanita yang
Sedang jatuh cinta
Ingin membawanya slalu
Kedalam hidupku
Selamanya

Aku wanita yang
Sedang jatuh cinta
Kuharap dia
Merasa yang
Aku rasa

Aku wanita
Sedang jatuh cinta
Kuharap dia
Merasa yang
Aku rasa

Kuharap dia
Merasa yang
Aku rasa

5. Vidi Aldiano - Definisi Bahagia

Debar kencang bergema di dada
tiap kali jumpa dirinya
bercampur semua rasa yang ada
dan hatiku bertanya-tanya

apakah mungkin dia (eaaa) definisi bahagia (eaaa)
dengannya aku bersedia (eaaa) habiskan usia

kan ku petik bintang di langit ketujuh
asalkan hati memang setuju pada hatimu ku terjatuh

ajaklah hatiku menari hingga tiada sedih di hati
jadilah sebuah definisi bahagia yang selalu ku nanti

uuuh debar kencang bergema di dada
dan hatiku bertanya-tanya
apakah mungkin dia (eaaa) definisi bahagia (eaaa)
dengannya aku bersedia (eaaa) habiskan usia

kan ku petik bintang di langit ketujuh
asalkan hati memang setuju pada hatimu ku terjatuh
ajaklah hatiku menari hingga tiada sedih di hati
jadilah sebuah definisi bahagia yang selalu ku nanti

ku harap engkau mengerti
kaulah yang selalu ku nanti
hadirkan bahagia di hati
(jangan kau buatku bertanya-tanya, jangan kau buatku bertanya
jangan kau buatku bertanya-tanya, jangan kau buatku bertanya)

kan ku petik bintang di langit ketujuh
asalkan hati memang setuju pada hatimu ku terjatuh
ajaklah hatiku menari hingga tiada sedih di hati
wahai definisi (bahagia)

ajaklah hatiku menari hingga tiada sedih di hati
(jadilah sebuah definisi) bahagia yang selalu ku nanti
jadilah sebuah definisi bahagia yang selalu ku nanti

Follow Official WhatsApp Channel Fimela.com untuk mendapatkan artikel-artikel terkini di sini.

Loading