Sukses

Entertainment

Tanpa Keenan Pearce, Raisa Bicara Cinta Lewat Lagu

Fimela.com, Jakarta Baru-baru ini, berita kurang sedap datang dari penyanyi cantik Raisa. Setelah bertahun-tahun menjalin hubungan dengan Keenan Pearce, pasangan ini dikabarkan telah mengakhiri hubungan.

Jika memang benar demikian, mungkin tidak akan sulit bagi Raisa untuk mengungkapkan perasaan hatinya. Pasalnya, dia punya beberapa stok lagu yang mungkin bisa mewakili kondisi hubungannya dengan Keenan saat ini.

Lagu-lagu cinta dan patah hati yang dilantunkan Raisa pun selalu dibawakan dengan sepenuh hati sehingga membuat banyak orang terlarut. Penasaran lagu Raisa mana saja yang mungkin cocok menggambarkan hatinya saat ini?

Serba Salah

Ketika Raisa curhat lewat lagu (Desain: Muhammad Iqbal Nurfajri/Bintang.com)

Melangkah

Ketika Raisa curhat lewat lagu (Desain: Muhammad Iqbal Nurfajri/Bintang.com)

Pergilah

Ketika Raisa curhat lewat lagu (Desain: Muhammad Iqbal Nurfajri/Bintang.com)

Bye-bye

Ketika Raisa curhat lewat lagu (Desain: Muhammad Iqbal Nurfajri/Bintang.com)

Pemeran Utama

Ketika Raisa curhat lewat lagu (Desain: Muhammad Iqbal Nurfajri/Bintang.com)

Itulah beberapa lagu Raisa yang saat ini dianggap paling pas menggambarkan suasana hatinya. Dengan suasana hati yang sedang galau, mungkin lagu-lagu itu akan diputar Raisa demi mengenang kebersamaan dengan Keenan Pearce.

Follow Official WhatsApp Channel Fimela.com untuk mendapatkan artikel-artikel terkini di sini.

What's On Fimela
Loading