Sukses

Entertainment

7 Lagu Asik yang Terinspirasi Bulan Januari

Fimela.com, Jakarta Bulan Januari yang menjadi bulan pertama dalam setiap tahun memang selalu menjadi sebuah awal untuk memulai sesuatu. Dalam bulan ini biasanya menjadi tanda para musisi untuk memulai pekerjaan mereka dan membuat sesuatu yang baru untuk para penggemar.

Baca Juga

Tak sedikit juga yang memasukkan bulan Januari sebagai inspirasi dalam menulis lagu. Kalian pasti tahu lagu galau dari Glenn Fredy yang berjudul 'Januari', atau lagu dari Elton John barjudul January yang juga juga terinspirasi dari bulan Januari.

Berikut ini tim Bintang.com berikan 7 lagu hits yang terinspirasi oleh bulan Januari.

1. Gigi - 11 Januari

2. Glenn Fredly - Januari

3. Iwan Fals - 22 Januari

4. Goo Goo Dolls - January Friend

5. Disclosure - January

6. Elton John -January

7. Pilot - January

Follow Official WhatsApp Channel Fimela.com untuk mendapatkan artikel-artikel terkini di sini.

Loading