Sukses

Entertainment

Kemesraan 'High Class' Ala Ririn Ekawati - Fery Wijaya

Fimela.com, Jakarta Ririn Ekawati akhirnya menemukan tambatan hati dan menikah dengan Fery Wijaya. Namun tahukah Anda bahwa jauh sebelum mereka terikat dalam tali suci pernikahan, pasangan ini telah melalui perjalanan yang sangat panjang?

Baca Juga: Ririn Ekawati Tutupi Jerawat dengan Make Up

Perjalanan cinta mereka terlihat dari foto-foto yang diunggah lewat media sosial. Hubungan yang mereka jalani pun bukan sekedar pacaran biasa, karena mereka melakukannya dengan cara yang sangat high class. Pasalnya, mereka menikmati hal yang tak dirasakan oleh semua pasangan. Penasaran se-high class apa kemesraan mereka?

Pelukan Kedamaian

 

❤️❤️❤️❤️❤️

A photo posted by fery wijaya (@fery_wijaya88) on

Pacaran di Ketinggian

 

🚁🚁🚁🚁🚁 grand canyon

A photo posted by fery wijaya (@fery_wijaya88) on

Lebih dari Sempurna

 

Me not perfect, because a she will never able to be perfect

A photo posted by fery wijaya (@fery_wijaya88) on

Fashionable Time

 

YOU

A photo posted by fery wijaya (@fery_wijaya88) on

Keliling Dunia

 

Bye....new york...😍😍😍

A photo posted by fery wijaya (@fery_wijaya88) on

Tempat Romantis

 

Love is YOU

A photo posted by fery wijaya (@fery_wijaya88) on

Bareng Artis Dunia

 

cu tonite 💃🏻💃🏻💃🏻

A photo posted by fery wijaya (@fery_wijaya88) on

Itulah potret kemesraan Ririn Ekawati dan Fery Wijaya sebelum mereka resmi menjadi suami istri. Benar-benar romantis, bukan? Semoga rumah tangga diberkahi keharmonisan dan langgeng hingga dunia dan akherat.

Follow Official WhatsApp Channel Fimela.com untuk mendapatkan artikel-artikel terkini di sini.

What's On Fimela
Loading