Fimela.com, Jakarta Setiap orang memiliki kondisi kulit yang berbeda-beda, entah itu normal, kering, berminyak, kombinasi, atau sensitif. Namun, tahukah kamu bahwa penyebab dari sebagian besar kondisi kulit adalah dehidrasi?
Ya, kurangnya kadar cairan dapat menyebabkan berbagai masalah pada kulit. Inilah mengapa produk New Green Tea Seed Serum, boosting serum dari innisfree selalu menjadi andalan bagi para pencinta dunia kecantikan atau kamu yang rajin melakukan perawatan kulit.
Advertisement
BACA JUGA
Green Tea Seed Serum sebenarnya telah diperkenalkan sejak tahun 2000 melalui budidaya kebuh teh hijau yang dimulai sejak tahun 1979 di Pulau Jeju. Sampai saat ini, produk Green Tea Seed Serum telah terjual lebih dari 10 juta botol.
Apa perbedaannya dengan produk New Green Tea Seed Serum? New Green Tea Seed Serum memiliki fungsi utama menghidrasi semua jenis kulit.
Untuk kamu yang memiliki jenis kulit normal, New Green Tea Seed Serum mengandung nutrisi dan 16 macam asam amino, memberikan kelembapan ekstra pada kulit wajah, agar terlihat sehat dan tidak kusam. Bahan Beauty Green Tea juga dapat memperkuat lapisan kulit dan mempertahankan kelembapan untuk menjaga kulit kering.
Advertisement
Rangkaian poduk Green Tea dari innisfree
Teksturnya yang ringan dan mudah menyerap berfungsi menyeimbangkan kadar minyak, serta cairan pada kulit, sehingga kamu yang memiliki jenis kulit berminyak juga bisa menggunakannya. Mengaplikasikan produk ini pada kulit wajah yang bersih dapat membuat produk perawatan kulit lainnya bekerja lebih optimal.
Penggunaan New Green Tea Seed Serum dianjurkan dilakukan dari bawah ke atas untuk meningkatkan sirkulasi darah. Agar maksimal, kamu bisa menggunakan rangkaian produk lainnya, seperti Tea Cleansing Gel-to-Foam, Green Tea Seed Essence-in-Lotion, Green Tea Seed Eye & Face Ball, dan Green Tea Sleeping Mask.
Khusus kamu yang memiliki jenis kulit berminyak, rangkaian ini juga menawarkan Green Tea Balancing untuk menjaga tingkat kelembapan setelah mengaplikasikan New Green Tea Seed Serum. Sudah pernah coba produk ini sebelumnya?