Sukses

Beauty

Rayakan Hut RI ke-72 dengan Makeup Nuansa Merah Putih

Fimela.com, Jakarta Merayakan HUT RI ke-72 sudah pasti diisi dengan acara upacara bendera dan setelahnya diadakannya berbagai macam lomba yang menarik. Bukan hanya itu, banyak masyarakat yang merayakan hari kemerdekaan hari ini dengan memakai pakaian merah putih, dan tentunya banyak juga dari mereka yang memilih makeup nuansa merah putih untuk memeriahkan acara setahun sekali ini.

Makeup dengan nuansa merah putih ini juga semata untuk membuat tampilan nampak menarik dan mengikuti euvoria yang ada. Misalnya Riasan mata yang kamu buat dengan memilih eye shadow berwarna merah serta liner line bewarna putih. Makeup tersebut juga masih bisa terlihat cantik di wajah kamu.

Demi memeriahkan hari kemerdekaan dengan memilih makeup dengan nuansa merah putih, berikut sederet potret betapa cantik dan uniknya makeup merah putih yang dikreasikan ini. Ada yang menggambar burung garuda juga lho.

 

A post shared by Dessy Aditya (@dessyaditya) on

 

A post shared by MAKE UP BY DIFA (@difacebeauty) on

 

A post shared by calindaa (@calindadutzz) on

Follow Official WhatsApp Channel Fimela.com untuk mendapatkan artikel-artikel terkini di sini.

Loading