Fimela.com, Jakarta Penggemar Girlband asal Korea, Black Pink pastinya tahu nih berbagai macam gaya andalan masing-masing personelnya. Mulai dari gaya pakaian, gaya rambut, bahkan yang paling penting adalah gaya makeup. Nah, kali ini kita akan membahas bagaimana bisa menjadi salah satu personel Black Pink.
BACA JUGA
Advertisement
Kalau kamu suka memerhatikan salah satu personelnya, Jenny, Ia memiliki tampilan makeup yang hampir sama dengan personel-personel lainnya. Namun Ia tetap terlihat lebih imut dan cantik, meskipun semuanya juga sama cantik.
Nih, buat kamu yang ngefans berat dengan Jenny Black Pink, dan kamu ingin terlihat mirip dengannya, kamu bisa mewujudkannya dengan sebuah makeup. Bagaimana caranya? Lihat tutorialnya di bawah ini.