Sukses

Beauty

Mau Buat Curly Double Buns? Ini Tutorialnya

Fimela.com, Jakarta Kamu salah satu wanita yang memiliki rambut keriting? Pasti banyak deh kreasi rambut yang sudah kamu buat, mulau dari dikuncir, kepang, cepol, bahkan digerai dengan ditambahkan dengan berbagai macam aksesoris. Tapi, apa kamu pernah mencoba model rambut curly double bun?

Model rambut satu itu biasanya hanya satu bun saja biasanya yang dilakukan wanita pada rambutnya, belum pernah ada yang mencoba bila rambut tersebut di double buns, apalagi kamu yang memiliki rambut keriting. 

Nah, buat kamu yang memiliki rambut keriting dan mau coba gaya rambut curly double buns, jangan khawatir, kamu bisa lihat tutorial videonya di bawah ini nih. Selamat mencoba yaaa~

Follow Official WhatsApp Channel Fimela.com untuk mendapatkan artikel-artikel terkini di sini.

Loading