Fimela.com, Jakarta Maudy Ayunda tidak pernah absen dari sorotan publik. Memiliki kecantikan alami, cerdas, berbakat dan mempunyai pribadi yang friendly membuat wanita kelahiran 1994 ini menarik perhatian penggemar.
Tidak jarang mengunggah potretnya di Instagram, pelantun lagu Perahu Kertas ini selalu tampak modis dalam foto-fotonya. Maudy selalu tampak mencuri perhatian dengan beragam busana yang ia pakai.
Maudy Ayunda juga selalu tampak menawan meskipun dalam balutan yang sangat sederhana. Beragam gaya kasualnya pun kerap kali menginspirasi penggemar. Penasaran bagaimana pesona Maudy dalam balutan Casual yang memancarkan inner beauty? Berikut Potretnya.