![Untuk opsi tas lebih mature, bisa pilih coussin bag dengan monogram pattern warna smalt blue dan Gold-color hardware. [Dok/Louis Vuitton]](https://cdn1-production-images-kly.akamaized.net/JWgj7YZ-Cg_k6H5kZWBCbf5USIE=/500x281/smart/filters:quality(75):strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/4646949/original/093858000_1699878557-WhatsApp_Image_2023-11-13_at_19.18.19__7_.jpeg)
Untuk opsi tas lebih mature, bisa pilih coussin bag dengan monogram pattern warna smalt blue dan Gold-color hardware. [Dok/Louis Vuitton]
![Ide kado natal yang manis untuk sahabat, bisa pilih Louise By Night Bracelet. [Dok/Louis Vuitton]](https://cdn1-production-images-kly.akamaized.net/fyHdEmnMevAH4PxTOJmWuu4mFzE=/500x500/smart/filters:quality(75):strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/4646950/original/002739400_1699878558-WhatsApp_Image_2023-11-13_at_19.24.19.jpeg)
Ide kado natal yang manis untuk sahabat, bisa pilih Louise By Night Bracelet. [Dok/Louis Vuitton]
Atau bisa pilih item fashion yang fungsional seperti LV Iconic Belt. [Dok/Louis Vuitton]
Kacamata hitam dengan logo jadi tren sepanjang tahun. Koleksi LV Link Square Black Sunglasses bisa jadi pilihan. [Dok/Louis Vuitton]
Ingin persiapkan kado untuk rekan kerja maupun sahabat yang hendak liburan musim dingin di luar negeri? REYKJAVIK SCARF bisa jadi pertimbangan. [Dok/Louis Vuitton]
Scarf seperti Up and Away Square 90 yang fun dan playful juga nggak kalah menarik untuk kado natal yang istimewa. [Dok/Louis Vuitton]
Inspirasi item fungsional yang bisa jadi elemen dekoratif, Louis Vuitton Silver Speaker patut jadi pertimbangan. [Dok/Louis Vuitton]
Terakhir, koleksi perlengkapan makan yang mewah dan elegan untuk meramaikan suasana festive. [Dok/Louis Vuitton]
Buat sahabat atau kekasih kamu yang hobi mengoleksi parfum, Louis Vuitton Perfume Attrape-Reve dengan case yang elegan patut jadi pertimbangan. [Dok/Louis Vuitton]