Setelah menyusuri gang, Sara dan Wisnu sampai di rumah saat kecil. Sarah mengaku dirumah ini dari TK hingga SD. Rumah sederhana yang sangat besar ini merupakan rumah kakeknya. [Youtube/Sara Wijayanto]
Artis kelahiran Jakarta 44 tahun silam itu memasuki rumah masa kecilnya yang berada di kawasan Kebayoran Baru. Rumah dengan bangunan sederhana dan pagar besi cat putih. [Youtube/Sara Wijayanto]
Sara dan Wisnu melihat rumah masa kecilnya tidak banyak berubah. Begitu juga tata letak parabotnya yang masih di tempat seperti dulu. [Youtube/Sara Wijayanto]
Masuk ke dalam, ruangan tampak luas tidak banyak sekat. Selain sebagai hunian, rumah ini juga sebagai PAUD untuk anak-anak dari keluarga yang kurang mampu. [Youtube/Sara Wijayanto]
Sarah dan Wisnu menyebut tampilan dan interior rumahnya tidak banyak yang berubah. Sara menunjuk potret masa kecilnya yang masih terpampang. [Youtube/Sara Wijayanto]
Sara dan adik menyebut rumah ini menyimpan banyak kenangan sewaktu kecil. Keduanya bernostalgia mengenang masa kecil. Sara menceritakan saat ditakuti makhluk gaib dari dalam kamar orangtuanya. [Youtube/Sara Wijayanto]
Posisi tempat makan juga tidak berubah. Sedangkan tidak jauh dari ruang ini ada ada kamar yang biasa digunakan orangtua Sara. [Youtube/Sara Wijayanto]
Ruang tamu sangat panjang dan memiliki banyak barang-barang antik di ruang ini. Menurutnya, rumah ini memliki banyak kamar. Di rumah ini juga Sara pertama melihat makhluk halus. [Youtube/Sara Wijayanto]
Saat kecil, Sara Wijayanto dan Wisnu sering manjat genteng usai pulang sekolah. Sara menunjuk genteng yang dulu sering dinaiki dan duduk santai diatas. Di lantai dua ini juga yang dianggap serem oleh Sara. [Youtube/Sara Wijayanto]