Fimela.com, Jakarta Sampai saat ini, popularitas drama Korea memang nggak ada matinya. Hal ini juga yang membawa banyak tren lain yang disukai para fans, mulai dari fashion hingga gaya rambut. Yup, tampilan rambut wavy nan cantik lengkap dengan sentuhan warna yang manis memang sering bikin para fans terpesona melihatnya.
Siapa bilang K-Professional Hair hanya bisa dimiliki oleh artis K-Drama? Budi Putra (Professional Hairstylist) & Michelle Hendra Park (Content Creator & Entrepreneur) dalam #TRESMasterClass akan membagikan rahasia K-Professional Hair yang effortless, simple, dan praktis dilakukan di rumah untuk kegiatan sehari-sehari, seperti pergi ke kampus, kantor, hangout, dan kegiatan sehari-hari lainnya.
Bedah rahasianya dalam #TRESMasterClass : K-Professional Look yang akan berlangsung pada Minggu, 29 Mei 2022 jam 15.00 WIB secara live streaming di Vidio, yuk!
What's On Fimela
powered by
Menghadirkan Content Creator sekaligus Professional Hair Stylist Ternama
#TRESMasterClass: K-Professional Look bakal jadi event seru yang pastinya sayang banget kalau dilewatkan. Pembahasan tentang K-Professional Hair yang lagi banyak digandrungi bakal menghadirkan 2 sosok ternama yang expert dalam bidang masing-masing.
Sesi talkshow akan makin seru karena menghadirkan Michelle Hendra Park atau yang dikenal dengan panggilan Michimomo. Sosok yang dikenal sebagai content creator dan entrepreneur tersebut memang fasih berbahasa Korea. Ia juga sering berbagi update tentang tren K-Wave yang banyak disukai.
Selain Michimomo, ada juga Professional Hair Stylist ternama yaitu Budi Putra. Sosok yang satu ini dikenal dengan skill melakukan berbagai penataan rambut, termasuk Korean wave yang banyak mengundang rasa kagum dari followers. Kehadiran 2 sosok ternama ini bakal bikin #TRESMasterClass: K-Professional Look makin insightful!
Bedah Gaya Rambut K-Drama yang Lagi Trending
Popularitas drama Korea alias drakor hingga saat ini memang nggak ada matinya. Selalu ada drama baru bermunculan, para pemeran utamanya juga sukses menebarkan pesona lewat gaya rambut yang menawan.
Nah, dalam event yang satu ini, baik Michimomo maupun Budi Putra akan diajak membedah lebih jauh tentang tren rambut ala K-Drama yang lagi trending. Mulai dari gaya rambut simple, effortless, tapi tetap on point saat beraktivitas, hingga sentuhan warna yang banyak digunakan para selebriti Korea tersebut. Jadi makin penasaran kan? Pastikan kamu nggak melewatkan event yang satu ini!
Tutorial Gaya Rambut yang Bikin Penampilanmu ala Pemeran Utama K-Drama
Nggak hanya mengobrol dan berbagi tips saja. Ada juga bagian yang pastinya ditunggu-tunggu, yaitu tutorial gaya rambut ala K-Professional Hair yang bikin kamu serasa jadi pemeran utama K-Drama. Budi Putra akan mengangkat K-hairstyle look yang simple, effortless, tapi tetap cantik dan nggak terlihat lepek biarpun sudah beraktivitas seharian. Pastinya cocok digunakan untuk berbagai kegiatan, mulai dari kerja, hangout, pergi ke pesta, dan aktivitas apapun sehari-hari.
Wah, kira-kira K-hairstyle apa nih yang bakal diangkat oleh Budi Putra dalam event kali ini? Makanya, pastikan kamu nggak ketinggalan event seru #TRESMasterClass: K-Professional Look, ya! Intip juga berbagai tips yang akan disampaikan oleh sang expert tentang merawat K-hairstyle favoritmu biar tetap sehat dan terlihat menawan.
Pastikan untuk menggunakan produk perawatan rambut dari TRESemmé yang sesuai dengan kebutuhan rambut. Misalnya saja saat melakukan hair preparation, jangan lupa keramas dengan TRESemmé Scalp Care Shampoo & Conditioner yang bekerja untuk menutrisi kulit kepala untuk mengatasi ketombe dan rambut rontok. Kandungan Tea Tree Oil di dalamnya bekerja untuk membersihkan ketombe dan melawan kerontokan.
Bagi yang bermasalah dengan rambut rusak, TRESemmé Keratin Smooth Shampoo & Conditioner mengandung Hydrolyzed Keratin kualitas salon yang dapat menutrisi secara mendalam, hingga 10 lapisan rambut yang memberikan rambut lembut tahan lama hingga 48 jam.
So, pastikan pasang reminder di smartphone kamu biar nggak ketinggalan TRESMasterClass: K-Professional Look yang akan berlangsung pada Minggu, 29 Mei 2022 jam 15.00 WIB live streaming di Vidio!