Fimela.com, Jakarta Denada akan kembali meninggalkan buah hatinya, Aisha di Singapura. Lantaran perempuan cantik kelahiran 19 Desember 1978 ini mendapat pekerjaan di Indonesia.
Sebelum terbang ke Indonesia, Denada pun meminta izin terlebih dahulu kepada Aisha. Namun Aisha tidak memberikan izin, bahkan buah hatinya itu tidak kuasa menahan tangisnya ketika mendengan sang ibu mengunkapkan keinginannya untuk ke Indonesia.
"👩🏽: “Sayang, Ibu ke Indonesia yaa weekend ini..
”👧🏻: “NOOO, Ibuuu, NOOOO!!” And then she cried. Nangis sejadinya.😔😔😔😔😔," tulis Denada.
Bersama
Denda menceritakan alasan kesedihan dari AIsha. Akan tetapi, Denada memberikan penjelasan jika kepergiannya ke Indonesia bukan untuk jalan-jalan.
"👩🏽: “I know you’re upset. I know you want me to always be here with you. I want that too. But as a grown up, I have responsibility. Just like you have a responsibility to go to school, to study. Ibu responsibility nya adalah untuk bekerja. I won’t be long tho..," jelasnya.
"👩🏽: “Iya sih.. Do you think you can tell me, apa yang paling bikin Aisha upset kalo Ibu musti ke Indonesia?”👧🏻: “I just don’t like it when you’re not here with me!!”👩🏽: “Sama berati sama yang Ibu rasain. I always miss you so much whenever I’m in Indonesia”👧🏻: 😭😭😭😭😭😭😭😭," lanjutnya.
List
Denada pun meminta maaf kepada Aisha yang langsung dipeluk oleh sang buah hati. Setelah tenang, Aisha pun meminta beberapa barang yang diinginkan.
"👩🏽: “Anything you want me to bring you from Indonesia?”👧🏻:………long pause………berenti nangis………… “Give me your phone please. I want to write the list so you don’t forget”. Para Ibu mohon bantuannya. Cute glittery high heels buat anak ini bisa beli dimana yah 😅😅😅," ungkap Denada.