5 Artis Indonesia yang Hobi Traktir Karyawannya

Musa Ade diperbarui 15 Des 2021, 14:24 WIB

Fimela.com, Jakarta Beberapa artis Indonesia diketahui mempunyai karyawan di perusahaannya. Tidak salah jika mereka mentraktir karyawannya untuk belanja dan makan.

Bahkan tidak jarang beberapa artis Indonesia ini mentraktir karyawannya dengan makan di restoran mewah atau membelikan pakaian. Lantas siapa saja artis Indonesia yang kerap mentraktir karyawannya? Berikut Fimela.com merangkumkan khusus untuk Anda.

2 dari 6 halaman

Ussy Sulistiawaty

Keluarga Ussy Sulistiawaty dan karyawannyaa

Ussy Sulistiawaty mentraktir karyawannya dengan berbelanja baju sepuasnya di mall. Ia mentraktir karyawannya yang bejumlah enam orang, total Ussy menghabiskan uang sebesar Rp 17,7 juta.

3 dari 6 halaman

Raffi Ahmad dan Nagita Slavina

Nagita Slavina

Raffi Ahmad dan Nagita Slavina jadi salah satu pasangan artis Indonesia yang kerap mentraktir karyawannya. Mulai dari makan di restoran mewah, belanja baju sepuasnya, hingga memborong tiket bioskop.

4 dari 6 halaman

Anang Hermansyah dan Ashanty

Keluarga Anang Hermansyah dan karyawannyaa

Anang Hermansyah dan Ashanty diketahui mempunyai banyak karyuawan. Meskipun begitu, mereka loyal dengan para karyawannya. Kedua pernah mentraktir karyawannya untuk belanja pakaian di mall.

5 dari 6 halaman

Ivan Gunawan

Ivan Gunawan (Sumber: Instagram/ivan_gunawan)

Ivan Gunawan kerap mentraktir karyawannya dengan memberikan threatment khusus. Ia sempat mengajak puluhan karyawannya untuk umrah.

6 dari 6 halaman

Arief Muhammad

Arief Muhammad dan karyawannya

Arief Muhammad beberapa waktu lalu mentraktir karyawannya. Ia mentraktir 70 karyawannya untuk belanja sepuasnya.