Seperti dilansir dari Merdeka.com yang melansir dari Storibriti, Mikha mengungkapkan alasannya bertahun-tahun tidak makan nasi. Ia mengaku tidak makan nasi bukan karena diet. (Instagram/miktambayong)
Salah satu yang dirasakan selama bertahun-tahun tidak makan nasi adalah ia merasa badannya lebih ringan. Berbeda dengan kebanyakan orang, seperti ia mengibaratkan mendiang mamanya yang terasa pusing ketika tidak makan nasi. (Instagram/miktambayong)
"Belakangan ini aku udah engga makan nasi sama sekali. Kalau untuk aku efeknya terasanya lebib ringan badan buat aku ya. Tapi ada orang orang kayak mama aku engga bisa engga makan nasi kayak katanya engga makan nasi pusing," kata Mikha Tambayong dilansir dari Merdeka. (Instagram/miktambayong)
"Nah beda beda buat aku engga usah seekstrim aku sih sampe bener-bener engga makan nasi. Kalau aku kebetulan engga terlalu suka nasi juga. Jadi kalau pun engga makan nasi engga masalah buat aku," sambung Mikha. (Instagram/miktambayong)
Perempuan cantik yang belum lama menyelesaikan S2 di Harvard University itu mengaku tak makan nasi bukan karena diet. Tapi, saat itu ia tengah hobi boxing dan merasa tubuhnya kelebihan gula hingga kemudian ia meninggalkan nasi. (Instagram/miktambayong)
Untuk menganti asupan karbohidrat ke dalam tubuhnya, penyanyi dan pemeran itu menganti dengan sumber karbohidrat lain salah satunya kentang. (Instagram/miktambayong)
"Engga apa apa makan kentang segela macem aku masih makan, mie pasta aku suka banget," kata Mikha Tambayong. (Instagram/miktambayong)