Gigi bersama suami dan anak pertamanya. Nagita tampil cantik dengan Wrap Midi Dress produk dari ASOS, dan harganya dibandrol Rp 942 ribu. (Instagram/fashion_nagitaslavina)
Tidak selalu brand ternama dari luar negeri, Gigi juga banyak mengenakan brand lokal yang harganya masih terjangkau. Saat di Turki belum lama ini, ia mengenakan outfit dress floral yang harganya murah bagi Nagita. Dress tersebut dibandrol Rp 1,3 juta. (Instagram/fashion_nagitaslavina)
Nagita santai dengan wearing dengan motif garis hitam putih. Terdapat tulisan Balmain di bagian tengahnya. Reaksi warganet pun beragam melihat harga kaos garis-garis seperti zebra cross yang mencapai Rp 9 juta lebih. (Instagram/fashion_nagitaslavina)
Gigi ketika mendampingi suami presentasi di depan klub bola asal Turki, Fenerbace. Tidak hanya saat membantu presentasi sang suami,tapi juga dress biru yang dikenakan menarik perhatian. Produk dari Sacai tersebut harganya Rp 17 juta lebih. (Instagram/fashion_nagitaslavina)
Blouse Chiffon Blouse keluaran dari Burberry ini dijual seharga $1,590 atau sekitar Rp 22,9 juta. (Instagram/fashion_nagitaslavina)
Gigi mengenakan dress polkadot keluaran dari brand mewah asal Jepang, Sacai. Dress ini dibanderol dengan harga Rp 24,9 juta!. "Beli baju seharga motor, itu baju mahal begitu kalo udah gak kepake kemana ya?," tulis netizen. (Instagram/fashion_nagitaslavina)
Dress ini koleksi Alaia yang dibanderol dengan harga Rp50,2 juta. Ibunda Rafathar itu tampil anggun dampingi suami dengan mengenakan boatneck A-line dress. (Instagram/fashion_nagitaslavina)
Belum lama ini, Nagita bersama suami dinner romantis. Tampak anak pengusaha itu santai dengan mengenakan Cashmere Cardigan keluargan Chanel yang harganya Rp 62,1 juta. "Keliatan biasa aja itu cardigan tapi pas liat harganya terkaget" atulaaaaah," tulis netizen. (Instagram/fashion_nagitaslavina)