Tren Fashion: Tas Kulit Kekinian untuk Lengkapi Penampilan Formal Kasual

Vinsensia Dianawanti diperbarui 03 Jul 2021, 11:00 WIB
Koleksi tas kulit ini menampilkan teknik kulit khas Berluti. Tidak hanya diaplikasikan pada pilihan tas, teknik ini juga digunakan untuk aksesori kulit dan sepatu kets (Foto: Berluti)
Menggunakan kanvas Signature yang ikonik sebagai alas, tas baru Berluti dari koleksi Summer 2021 menghadirkan beberapa pilihan. Seperti weekender Aventure MM, tas jinjing Ulysse, clutch Nino, tas selempang Aventure Gulliver dan tas jinjing besar Whopping (Foto: Berluti)
Semua tas ini hadir dengan lambang logo putih besar yang tercekat di sisi depan. Aksentuasi kulit yang dikepang memaksimalkan desain. (Foto: Berluti)
Tas kulit terbaru Berluti ini tersedia dalam kombinasi warna hitam, putih, dan kuning, atau hitam, putih, dan biru.
Garis tiga warna ini dikepang mengikuti pola perforasi pada kanvas. Menghasilkan permainan visal dan tekstur melalui teknik inovatif dan mewah (Foto: Berluti)