Fimela.com, Jakarta Flek hitam disebabkan oleh peningkatan melanin di kulit kita dan biasanya disebut sebagai hipergimnetasi. Bintik hitam dapat disebabkan oleh beberapa faktor, termasuk sinar matahari dan penuaan.
Meski kita tidak bisa mengobatinya dengan cepat untuk menghilangkan hiperpigmentasi dari kulit, ada masker wajah untuk flek hitam yang mengandung bahan aktif yang dapat menguranginya seiring waktu.
Salah satunya dengan masker madu dan kunyit yang bisa kita buat sendiri di rumah. Berikut formula DIY-nya;
Masker wajah dari kunyit dan madu dipercaya menenangkan flek hitam. Resep sederhana ini menggabungkan sifat antimikroba dan menenangkan kulit dari madu dengan manfaat kunyit yang mencerahkan.
What's On Fimela
powered by
Bahan-Bahan dan Cara Membuat
Bahan-bahan;
- 1 sdt kunyit bubuk
- 2 sdm madu mentak
Cara membuat;
- Campurkan kunyit dan madu dalam mangkuk sampai membentuk pasta
- Oleskan masker ke wajah dan diamkan selama 10-20 menit
- Bilas dengan air hangat dan waslap lembut
- Masker ini juga efektif mengobati jerawat karena tindakan antimikroba dari muda
Simak Video Berikut
#Elevate Women