Selalu Merasa Tidak Aman, 4 Zodiak Ini Terlalu Overthinking

Gayuh Tri Pinjungwati diperbarui 25 Mei 2021, 19:15 WIB

Fimela.com, Jakarta Kita semua memiliki momen ketika kita menganalisis situasi secara berlebihan. Pekerjaan, hubungan atau teman, memikirkan hal-hal biasa adalah hal yang normal. Ini menjadi masalah ketika dirimu mulai menganalisis secara berlebihan segala sesuatu yang akhirnya menghambat kedamaian mentalmu sendiri. Sementara kebanyakan dari kita cenderung mengikuti arus, ada beberapa orang yang akan memikirkan setiap sebab dan akibat sebelum mengambil keputusan. Ini disebut berpikir berlebihan. Ini juga dapat mencakup saat-saat mereka terus menyalahkan diri sendiri karena kesalahan kecil yang mereka lakukan. Berikut adalah 4 zodiak yang dikenal terlalu berlebihan dalam berpikir.

Virgo

Mereka menyukai hal-hal yang berjalan sesuai keinginannya. Mereka ingin yakin tentang apa saja dan segala sesuatu dalam hidup. Inilah yang membuat mereka menjadi perfeksionis. Mereka memiliki kecenderungan untuk melepaskan segala sesuatunya jika tahu itu tidak akan mengganggunya secara langsung.

Tetapi di sepanjang jalan, jika sesuatu muncul, mereka kemungkinan besar akan memboroskan otak dengan menganalisanya secara berlebihan. Mereka perlu meneliti setiap masalah dan setiap hasil. Karena mereka sangat kritis terhadap diri sendiri, memikirkan semua yang mereka lakukan dan katakan sebelum dan sesudah mereka melakukan dan mengatakannya.

2 dari 5 halaman

Gemini

ilustrasi kepribadian perempuan/Photo by Mohammadreza alidoost on Unsplash

Mereka memiliki pikiran di dalam diri mereka yang tidak bisa tetap tenang. Mereka selalu menginginkan semua perhatian. Mereka cenderung terjebak di tengah pengambilan keputusan. Inilah yang membuat mereka berpikir berlebihan, mereka tidak harus menangani hanya satu kepala.

3 dari 5 halaman

Capricorn

Ilustrasi/copyright shutterstock.com/Thammanoon Khamchalee

Capricorn adalah pemikir berlebihan utama karena mereka suka memiliki pikiran segala sesuatu sesaui dengan harapannya. Saat mereka melihat gambaran besar suatu situasi, mereka bisa merasa terbebani oleh detailnya. Sifat mereka yang berlebihan ini dapat membuat hal-hal di sekitarnya menjadi sulit.

4 dari 5 halaman

Libra

ilustrasi kepribadian perempuan/Photo by ngọc chung on Unsplash

Libra berpikir bahwa terlalu banyak berpikir hanya membuang-buang waktu, namun mereka melakukannya sepanjang waktu. Mereka cenderung terlalu memikirkan keputusan, mungkin mereka pernah menggoda seseorang, bagaimana reaksinya, akankah mereka menanggapinya, apakah perilakunya menyakiti orang lain, dan setiap jenis perilaku salah yang mungkin mereka lakukan.

Nah, dari beberapa zodiak di atas apakah Sahabat Fimela salah satunya? Yuk, cari tahu peruntunganmu hari ini berdasarkan zodiak di sini.

5 dari 5 halaman

Cek Video di Bawah Ini

#ElevateWomen