Fimela.com, Jakarta Melakukan kencan bersama dengan kekasih menjadi hal menyenangkan bagi setiap pasangan. Ini adalah waktu di mana mereka dapat menikmati waktu berdua. Ada banyak hal yang dapat mereka lakukan untuk menikmati waktu bersama. Nah, berikut ini adalah beberapa ide kencan yang mungkin bisa dilakukan Sahabat Fimela bersama kekasih.
Melihat Bintang
Temukan tempat yang tenang, seperti balkon rumah atau berkemah di alam bebas dan saksikan bintang-bintang di malam hari. Ini akan menjadi momen romantis yang jarang dilkaukan oleh setiap pasangan. Jika memiliki teleskop maka itu bisa membantumu melihat bintang lebih dekat.
What's On Fimela
powered by
Melihat Pertunjukan
Menonton pertunjukan biasanya sedikit membosankan. Namun ini menjadi tepat yang tepat untuk bertemu orang baru. Dirimu dapat mengajaknya menonton pertunjukan atau film biasanya menjadi memen yang menyenangkan bahkan bisa membuatmu semakin dengan pasanganmu.
Pergi Makan Malam
Ide kencan berikutnya yang lebih mudah yakni, lewati makan malam, atau lebih baik lagi, makan malam di suatu tempat dengan pasanganmu. Kunjungi tempat yang menjadi favoritmu atau pasanganmu. Kamu juga bisa membuat makan malam romantis untuk pasanganmu yang akan membuatnya merasa bahagia.
Nah, berikut tadi beberapa ide kencan yang paling sering dilakukan setiap pasangan. Lalu seperti apa ide kencan Sahabat Fimela yang berbeda dari yang lainnya?
Cek Video di Bawah Ini
#ElevateWomen