Quiz: 3 Cara Merias Wajah dapat Ungkapkan Kepribadian

Anisha Saktian Putri diperbarui 21 Sep 2020, 10:30 WIB

Fimela.com, Jakarta Perempuan memang tidak bisa lepas dari makeup, walau di rumah saja tak jarang masih menggunakan riasan wajah untuk work from home (WFH).

Namun faktanya, riasan di wajah bukan hanya sekadar untuk mempercantik diri. Melainkan dapat mengungkapkan karakter asli penggunannya lho.  

Nah bagaimana riasanmu sehari-hari? Coba cek quiz di bawah ini tipe riasan mana yang menjadi favorit dan dapat ungkapan kepribadianmu, melansir Buzzquiz.