13 Perhiasan Cantik dan Mewah Paling Terkenal di Seluruh Dunia

Fimela Editor diperbarui 07 Sep 2015, 14:30 WIB
Grace Kelly's Engagement Ring. Cincin pertunangan bintnag Hollywoog Grace Kelly tersebut memiliki tingkat kemurnian 10,47 karat. Dikabarkan kini cincin tersebut dihargai $4 juta, atau Rp 57.070.000.000.
The Graff Pink. Berlian pink paling sempurna di seluruh dunia dengan tingkat kemurnian 23.88 karat.
The Hope Diamond. Permata biru 45,52 karat ini dulunya milik King Louis XIV dari Perancis,
L'Incomparable Diamond. Kalungnya saja memiliki tingkat kemurnian 637 karat, dan dinobatkan sebagai kalung paling mahal di dunia dengan harga Rp 784.712.500.000. Sementara liontinnya sendiri memiliki kadar 407.48 karat, dan dinobatkan sebagai liontin terbesar.
Marie-Louise Diadem. Mahkota ini adalah hadiah pernikahan dari Napoleon pada istrinya Empress Marie-Louise. Batu pada mahkota tersebut sebenarnya adalah batu jamrud. Namun pada tahun 1950 diganti dengan batu Persian turquoise.
Princess Diana's Engagement Ring. CIncin dengan batu safir biru itu tadinya adalah milik Princess Diana, yang kini dikenakan oleh Kate Middleton.
The Star of India Sapphire. Dikabarkan ini adalah batu safir biru paling murni.
The Elizabeth Taylor Diamond. Cincin ini diduga merupakan salah satu cincin Elizabeth taylor yang paling terkenal dan paling disukainya dari sekian banyak koleksi perhiasannya.
The Tiffany Diamond.
The Tsarevna Swan Ring. Dihiasi 2.525 berlian, cincin ini dinobatkan sebagai cincin dengan berlian paling banyak dan berharga Rp 18.547.750.000.