Setelah 20 tahun, uang yang dikumpulkan Hayreddin Efendi sudah sangat banyak. Dan gambar di atas ini adalah gambaran tentang masjid yang dibangun dengan uang tersebut.
Sayangnya, masjid aslinya terbakar saat Perang Dunia I dan dibangun kembali pada tahun 1959/1960.
Dengan melakukan pengorbanan kecil, Hayreddin bisa membangun sebuah masjid.
Alih-alih memenuhi rasa laparnya, Hayreddin mengumpulkan uang sedikit demi sedikit hingga bisa membangun sebuah masjid.