Friday Beauty List: Tiga Concealer Pilihan Tim Beauty Editor FIMELA

Arisa Mukharliza diperbarui 27 Jul 2018, 14:10 WIB

Fimela.com, Jakarta Hello to concealer. Alat makeup ini memang sangat kita andalkan sebagai beauty hero. That’s the reason why concealer exist in the first place. Tapi menemukan concealer yang tepat memang tricky. Salah memilih warna, kulit area mata bisa terlihat lebih gelap. 

Mencari solusi untuk masalah kulit yang satu ini, berikut FIMELA rekomendasikan 3 concealer yang bisa dicoba untuk menyamarkan lingkar hitam di bawah mata. Kami memililh warna concealer, yang ideal untuk kulit perempuan Indonesia. Yuk, simak!

What's On Fimela
MAKE UP FOR EVER Full Cover Concealer (Vanilla) / Image: Sephora Indonesia
The Body Shop Matte Clay Concealer / Image: TheBeautyTrend
NUDESTIX Concealer Pencil (Medium 4) / Image: Sephora Indonesia