Off-Duty Style, 9 Item Yang Paling Diandalkan Para Model Di Sela-Sela Pekerjaan

Jessica Esther diperbarui 11 Jan 2016, 09:00 WIB

Jakarta Punya tubuh tinggi semampai terkadang memang membuat apa saja yang dikenakan para model jadi terlihat lebih pas. Terkesan tak adil? Sepertinya tidak, karena everyone is unique in their own way. Tanpa harus punya tubuh semampai, kita para perempuan urban juga bisa bergaya seperti mereka. Pasalnya, fashion item yang mereka pakai sehari-hari bukanlah item yang sulit. Bisa dikatakan sangat basic. Bahkan tak hanya mereka saja yang mengandalkan essential items ini, para supermodel di luar pun begitu.

So, apa saja yang kamu butuhkan untuk terlihat chic ala Dominique, Reti Ragil, Hege Wollan, dan lainnya? Here is the clue..

1. T by Alexander Wang, 2. Saint Laurent, 3. H&M, 4. Patrick Owen, 5. Clementine @ Thegoodsdept.com, 6. ZARA, 7. Massimo Dutti, 8. Sever for All Mankind, 9. TOPSHOP