Tomb Raider 2018 sendiri adalah reboot dari film berjudul sama yang pernah dirilis pada tahun 2001 dan 2003. (her.ie)
ika dahulu diperankan oleh Angelina Jolie, karakter Lara Croft versi baru ini dipernakan oleh Alicia Vikander. (Alcohollywood)
Kalau kamu mengira film ini adalah lanjutan dari sebelumnya, hal itu adalah salah. Karena Tomb Raider 2018 akan menceritakan kembali kisah awak Lara Croft. (Inverse)
Hal yang tetap adalah kisah Lara Croft yang merupaan putri petualang eksentrik yang mehilang saat ia masih remaja. (Geeky Gadgets)
Pada usia 21 tahun, Lara Croft menolak warisan mendiang ayahnya yang punya kerajaan bisnis di seluruh dunia.
Lara sendiri lebih memilih untuk mewujudkan permintaan ayahnya untuk menemukan makan legendaris di pulau mistis. (adorocinema)
Lara Croft sendiri harus menghadapi banyak sekali rintangan yang mengancam nyawa. Jadi, siapa yang sudah penasaran banget dengan Tomb Raider? (Collide)