Bintang 1 Menit: Pesan Tio Pakusadewo dari Tempat Rehabilitasi

Erick Mumu diperbarui 01 Mar 2018, 19:00 WIB

Fimela.com, Jakarta Narkoba merupakan satu-satunya perusak masa depan, tak hanya bagi diri sendiri namun Narkoba merupakan ancaman serius bagi Indonesia. Aktor Tio Pakusadewo yang beberapa waktu lalu terjerat oleh barang haram tersebut menyampaikan sebuah pesan tentang narkoba dari tempat rehabilitasi.