Seperti di penampilannya ini, secara kasat mata Gigi tampil dengan casual. Hanya memakai celana jeans, blouse, open-toe leather, dan membawa tas. Ternyata, jika ditotal barang-barang itu bernilai sampai ratusan juta rupia(Instagram/fashion_nagitaslavina)
Sering bergaya kasual, Gigi pun hobi banget pakai kaus. Namun ternyata v-neck hitam yang dipakainya di foto ini bernilai Rp. 1.600.000. Belum lagi dengan tas yang dibawa serta sepatu yang dipakainya. (Instagram/fashion_nagitaslavina)
Istri Raffi Ahmad ini juga gemar memakai jumpsuit dan memakai tas selempang. Coba perhatikan, ‘Floral Print Jumpsuit’ Gigi bernilai 659.900 IDR, 43.200.000 IDR untuk tas dan sepatunya seharga 11.800.000 IDR. (Instagram/fashion_nagitaslavina)
Ripped Jeans-Jacket juga menjadi fashion andalan Nagita. Coba lihat di foto ini, jaket yang dipakai Gigi ternyata bernilai 800.000 IDR. (Instagram/fashion_nagitaslavina)
Memakai kaos berwarna hitam juga menjadi salah satu gaya Nagita Svaina. Kaos sederhana yang dipakai Gigi seperti difoto ini ternyata memiliki harga 300.000 IDR. (Instagram/fashion_nagitaslavina)
Tak terlihat berlebihan saat Gigi tampil dengan Striped Tunic with Knot seperti di foto ini. Meski begitu ternyata tunic ini bernilai hampir Rp. 1.000.000, tepatnya 999.900 IDR. (Instagram/fashion_nagitaslavina)
Sering bekerja di Outdoor Nagita Slavina pun juga serig memakai kaca mata hitam. Sun Glasses yang berbentuk Cat Eye ini ternyata bernilai mencapai 11.200.00 IDR. Luar biasa ya barang-barang fashion yang dimiliki Nagita. (Instagram/fashion_nagitaslavina)