Sebenarnya Ini Lho 8 Alasan si Pacar Nggak Balas Chatmu

fitriandiani diperbarui 06 Nov 2017, 14:27 WIB

Fimela.com, Jakarta Chat nggak dibalas pacar itu salah satu pemicu berantem dalam hubungan. Cewek-cewek pasti sering banget ngerasain geramnya menanti chat dari pacar. Apalagi kalau nggak balas chat, tapi dia kelihatan beraktivitas di medsos. Kan bikin keki!

Banyak alasan yang bikin cowok nggak balas chat, tapi bagi para cewek, apapun alasan mereka, dampak yang diterima tetap sama; bikin kesal. Bagi pacar-pacar yang insecure, nggak balas chat itu bisa berujung panjang karena dibumbui prasangka buruk lho. Kamu sendiri gimana kalau pacarmu nggak balas-balas chatmu?

Sebenarnya masalah nggak balas chat ini memang sangat sepele dan nggak seharusnya jadi pemicu pertengkaran yang berlebihan. Asal, kamu bersedia untuk memahaminya. Kalau dia lagi nggak balas-balas chatmu, atau malah menghilang berhari-hari tanpa kabar, coba kamu perhatikan situasi. Introspeksi. Mungkin 8 hal ini adalah penyebab dia menghilang dari hpmu.

What's On Fimela
2 dari 9 halaman

1. Dia sibuk banget

3 dari 9 halaman

2. Dia lupa

4 dari 9 halaman

3. Dia bingung mau balas apa

5 dari 9 halaman

4. Topik obrolanmu kurang menarik

6 dari 9 halaman

5. Dia lagi main

7 dari 9 halaman

6. Dia ketiduran

8 dari 9 halaman

7. Dia nggak pintar cari bahan obrolan

9 dari 9 halaman

8. Dia belum sepenuhnya siap berkomitmen

Tanpa ada komitmen, dia bisa saja menghilang berhari-hari tanpa kabar dan kembali datang padamu dengan sikap biasa saja seperti nggak ada apa-apa, padahal berhari-hari kemarin kamu berusaha menghubunginya dan nggak dia gubris. Kalau nggak ada komitmen, bakal susah juga untuk menyelaraskan langkah kalian dalam hubungan itu ke depannya, jadi kalau memang komitmen itu nggak ada, coba pertanyakan lagi; untuk apa kalian bersama?