Bahan Alami untuk Rawat Kesehatan Gigi dan Gusi

Lanny Kusuma diperbarui 14 Jul 2017, 11:28 WIB

Fimela.com, Jakarta Menjaga kesehatan gigi dan gusi adalah sebuah keharusan, sayangnya dewasa ini masih ada banyak orang yang kurang memerhatikan kesehatan keduanya. Gigi berlubang, gusi berdarah hingga menumpuknya karang gigi pun menjadi beberapa masalah yang kerap di alami banyak orang.

Padahal kalau mau menjaga dan mengeceknya secara rutin, kamu nggak akan perlu mengalami masalah gigi dan gusi seperti di atas lho. Harus kamu tahu, sebenarnya kamu bisa menjaga kesehatan gigi dan mulut melalui makanan yang kamu makan.

Ya, untuk menjaga kesehatan gigi dan gusi itu mudah. Kamu cukup mengonsumsi makanan-makanan berikut ini yang akan bikin gigi dan gusi kamu tetap sehat. Yuk cek!

1. Apel

2. Seledri

3. Sayuran Hijau

4. Pisang

5. Biji-bijian

What's On Fimela