Fimela.com, Jakarta Seks, telah menjadi salah satu kebutuhan wajib setiap pasangan. Seiring dengan kebutuhan tersebut, masalah yang muncul pun beragam, mulai dari banyaknya keinginan juga pemenuhan kepuasan pasangan.
Melansir Prevention, seorang terapis dan penulis Lauren Zander mengatakan bahwa masalah seks yang muncul diantara pasangan merupakan hal yang lumrah. Meski begitu tetap diperlukan adanya kejujuran dan keterbukaan demi menjaga kehidupan seks yang menyenangkan.
Nah berikut ini adalah lima masalah seks yang kerap dialami pasangan. Kalau kamu mengalami salah satunya, coba atasi dengan cara berikut ya.
1. Terlalu Lelah
2. Sex Toy
3. Tak Terhubung Secara Emosional
4. Membenci Oral Seks
5. Gairah Naik Turun