Fimela.com, Jakarta Masalah jantung menjadi salah satu penyakit yang banyak ditakuti, penyebabnya pun beragam mulai dari keturunan, makanan yang dikonsumsi juga gaya hidup tak sehat. Meski begitu, kini sudah banyak studi yang menemukan bagaimana cara yang tepat untuk merawat kesehatan jantung.
Tidur cukup dan olahraga menjadi dua hal yang disebut bisa mengurangi risiko penyakit jantung. Selain itu makanan yang dikonsumsi juga menjadi salah satu hal yang mendapat perhatian besar, di mana kita harus menghindari makanan yang mengandung lemak jenuh untuk menjaga kesehatan jantung.
Berkenaan dengan hal tersebut, berikut ini adalah lima makanan yang baik dikonsumsi untuk menjaga kesehatan jantung, seperti dilansir dari laman lifestrong.
1. Alpukat
2. Kacang-kacangan
3. Berries
4. Yogurt
5. Tomat
Lima makanan di atas tentu sering kamu temui dan mudah dicari ya. Mengonsumsi makanan tersebut secara teratur pun akan membantumu menjaga kesehatan jantung. Semangat hidup sehat!