5 Kebiasaan Sehat yang Justru Bikin Kondisimu Memburuk

Lanny Kusuma diperbarui 23 Mei 2017, 07:40 WIB

Fimela.com, Jakarta Menjalani gaya hidup sehat telah menjadi tuntuntan tren, berbagai hal tentang kesehatan mulai dari makanan, olahraga dan berbagai program diet pun begitu digemari masyarakat.

Namun, tak banyak yang tahu bagaimana cara tepat memadukan tren kesehatan tersebut, hingga membuat sebagian orang justru salah kaprah mempraktikkannya. Ya, ternyata mempraktikkan gaya hidup sehat memang tak bisa sembarangan, karena hal tersebut justru bisa membuat kondisi kesehatanmu memburuk.

Nah, biar nggak salah kaprah, berikut adalah lima gaya hidup sehat yang sering kali salah dipraktikkan, dan membuat kondisi kesehatan seseorang memburuk.

1. Smoothie untuk sarapan

2. Tidur sepanjang akhir pekan

3. Mengurangi karbohidrat

4. Minum teh sebelum tidur

5. Mengonsumsi yogurt berbagai rasa

Itu dia lima gaya hidup sehat yang kerap tak diterapkan dengan baik oleh banyak orang. Kalau kamu salah satunya, lebih baik segera ubah ya, biar kesehatanmu lebih baik dari sebelumnya. 

What's On Fimela