Bulu Mata Panjang Alami dengan Cara Ini, Mau?

Ega Maharni diperbarui 12 Mar 2017, 22:10 WIB

Fimela.com, Jakarta Selain alis, bulu mata memang menjadi incaran para wanita. Sebab dengan memiliki bulu mata yang panjang dan lentik, membuat mata lebih terlihat indah. Maka tak jarang para wanita melakukan tritmen menanam bulu mata palsu.

Nah, daripada kamu repot-repot melakukan penanaman bulu mata palsu agar terlihat panjang dan lentik. Ada baiknya kamu membuat itu semua dengan cara alami, lebih mudah dan aman.

Buat kamu yang ngebet ingin miliki bulu mata panjang dan lentik, sudah pasti kamu harus coba cara ini nih, walaupun rada ekstrem, tapi aman kok buat dicoba.

What's On Fimela