Biar Nggak Kelihatan Jomblo Banget, Ikuti Trik Fotografi Pria Ini

fitriandiani diperbarui 13 Feb 2017, 14:28 WIB

Fimela.com, Jakarta Internet adalah tempatnya kamu bisa jadi apapun yang kamu mau, termasuk jika kamu mau berpura-pura. Pura-pura punya pacar, misalnya.

Menjelang valentine, seorang pria asal Thailand membagikan foto series yang sangat berguna untuk kamu terapkan, khususnya bagi para jomblo yang malas kena ejekkan di dunia maya.

Foto-foto yang dibagikan menujukkan tips-tips fotografi yang membuat kamu terlihat seperti punya pacar! Teknik yang digunakan ada-ada aja. Nggak cuma tangan, mulut dan kaki pun jadi 'alat bantuan' untuk mengambil foto, lho. Lihat di foto-fotonya di bawah ini. Siapa tahu kamu berminat meniru:

1. Ceritanya lagi tidur, terus diisengin pacar. Padahal..

2. #FollowMeto ala traveler. Padahal nggak ada yang digandeng juga.

3. Uwuwuwuuwu, cium aku sayang cium aku! Tapi ternyata wig doang.

4. Gandengan lah biar kayak orang-orang pacaran pada umumnya.

5. Makan berdua di restoran sama pacar. Pacar palsu.

6. Duh bibirnya kotor. Sini bersihin dulu.... pake tangan sendiri.

Pria kreatif ini bernaka Rain Cavalry Yokohama. Mungkin aslinya juga dia jomblo, jadi dia berbagi tips dengan para jomblo lain agar bisa meminimalisir kesendiriannya.

What's On Fimela