Lirik Lagu Andien, Belahan Jantungku

Nizar Zulmi diperbarui 30 Des 2016, 23:07 WIB

Fimela.com, Jakarta Andien Aisyah menikmati perannya sebagai ibu sekaligus entertainer. Di tengah kebahagiannya menyambut lahirnya buah hati, ia merilis sebuah single bertajuk Belahan Jantungku.

Dengan lirik yang menyentuh yang ditulis Tulus, Andien membawakan lagu ini dengan penjiwaan yang dalam pula. Mari kita resapi nyanyian Andien untuk sang buah hati di lagu Belahan Jantungku berikut.

 

Andien - Belahan Jantungku

Mencintaimu Jauh sebelum ku lihat
Wajahmu Wajahmu
Menyayangimu Semenjak jarimu masih
Bersatu Bersatu

Tumbuh yang sesungguhnya
Sayang yang sebenarmnya

Senyummu senyumku
Sedihmu sedihku ooo
Dunia Ramahlah Padanya
Belahan jantungku

Mencintaimu Jauh sebelum ku lihat
Wajahmu Wajahmu
Menyayangimu Semenjak jarimu masih
Bersatu Bersatu

Tumbuh yang sesungguhnya
Sayang yang sebenarmnya

Senyummu senyumku
Sedihmu sedihku ooo
Dunia Ramahlah Padanya
Belahan jantungku

Senyummu senyumku
Sedihmu sedihku ooo
Dunia Ramahlah Padanya
Padanya Padanya

Belahan jantungku
Belahan jantungku
Belahan jantungku
Sayang Belahan jantungku

What's On Fimela