Three in One, Lip Crayon yang Bisa Jadi Makeup Seluruh Wajah

Ega Maharni diperbarui 13 Des 2016, 15:14 WIB

Fimela.com, Jakarta Sebagai wanita, memiliki alat makeup memang kewajiban yang hakiki. Apalagi komponen makeup di setiap wajah pastinya para wanita memilikinya dengan lengkap. Dari mulai foundation, bedak, lipstik, dan yang lainnya.

Biasanya satu alat makeup memiliki fungsi yang berbeda, tetapi kali ini kamu akan dibuat takjub bahwa satu alat makeup bisa diaplikasikan untuk seluruh wajah. Hah? Kok bisa sih???

Seperti yang dilansir dari Purewow.com, di sini kamu bisa lihat satu alat makeup yang bisa diaplikasikan di seluruh wajah. Bagaimana kelanjutannya? Simak video di bawah ini ya.

What's On Fimela