Kisah Mario Teguh Somasi Adik dan Kiswinar dengan 18 Pengacara

Putu Elmira diperbarui 21 Sep 2016, 16:00 WIB

Fimela.com, Jakarta Pengakuan Ario Kiswinar untuk mendapat pengakuan sebagai anak dari Mario Teguh berbuntut panjang. Babak baru perseteruan kini ditandai dengan layangan somasi dari pihak Mario untuk 3 pihak sekaligus.

Ketiga pihak itu adalah Ario Kiswinar, sang adik kandung, Permata Kumara Teguh dan Deddy Corbuzier. Somasi dilayangkan karena perbuatan yang tidak menyenangkan.

Terkait somasi untuk Ario Kiswinar, Permata Kumara Teguh dan Deddy Corbuzier, Mario Teguh memberi kuasanya kepada Elza Syarief and Partners. Tidak tanggung-tanggung, ia bahkan menunjuk 18 pengacara sekaligus untuk menangani somasi tersebut seperti nampak dari unggahan Permata Kumara di akun Instagram pribadinya.

1. Kiswinar meminta pengakuan

2. Dukungan dari Permata Kumara Teguh

3. Somasi

4. Menegur

5. Mario Teguh memberi kuasa pada Elza Syarief and Partners

6. 18 Pengacara

7. Salah satu tim kuasa hukum, Vidi Galenso Syarief

8. Tanggapan Kiswinar

9. Tanggapan Permata Kumara Teguh

10. Tanggapan Deddy Corbuzier

Somasi yang dilayangkan Mario Teguh kepada Ario Kiswinar, sang adik kandung, Permata Kumara Teguh dan Deddy Corbuzier ditanggapi berbeda dari masing-masing pihak. Sampai manakah kasus ini akan bergulir? Akankah Kiswinar mendapat pengakuan dari Mario Teguh sebagai anak kandung?

 

What's On Fimela