Fimela.com, Jakarta Wanita memang identik dengan kata feminin, diilustrasikan dengan memakai gaun, memakai rok, serta sepatu ber hak tinggi. Walaupun banyak wanita di luar sana yang nyaman hanya memakai kaos, celana jins, dan sneakers, tapi balik lagi, rok selalu menjadi icon bagi wanita.
Baca Juga
Taukah kamu? Ternyata rok yang kamu pakai seharusnya mempunyai kesesuaian bentuk tubuh loh, seperti yang dijelaskan dari Purewow, ia mengemukakan ada 6 jenis rok yang sesuai dengan bentuk tubuh kamu. Penasaran gak sama jenis ron apa yang pantas ditubuh kamu? Simak disini ya, siapa tau kamu punya salah satunya?
1. Bila kamu agak gemuk, pakailah rok midi rempel
2. Bila kamu mempunyai pinggang yang besar, pakailah rok mini skater
3. Bila kamu mempunyai pinggul agak besar, pakailah rok demin pensil
4. Bila kamu agak kurus, pakailah rok mengatung dengan belahan tinggi
5. Bila kamu mungil, pakailah rok denim dengan kantung besar
6. Bila kamu tinggi, pakailah rok midi