Hebat, Kucing Ini Pandai Menari Balet

Dadan Eka Permana diperbarui 22 Mei 2016, 14:40 WIB

Fimela.com, Jakarta Kucing bisa menari balet, rupanya bukan satu hal mustahil. Meski dikenal sebagai 'tukang tidur', namun jika seekor kucing sudah ingin menunjukkan kemampuannya, kamu bisa saja takjub, bahkan tertawa dibuatnya.

Seperti kucing ini, dengan anggunnya bertingkah layaknya penari balet professional. Tubuh lentur, teknik keseimbangan tubuhnya pun sempurna. Dilansir dari Bored Panda, berikut sederet bukti kucing mampu menari balet lewat beberapa potret yang mungkin sanggup membuatmu terkagum-kagum.